TIPS MENINGKATKAN TRAFFIC PENGUNJUNG
Salah satu hal yang sangat penting setelah anda memiliki adsense
adalah bagaimana menarik sebanyak mungkin pengunjung. Percuma saja
anda membuat banyak situs atau blog dengan tampilan (format) adsense
menawan tapi hanya sedikit orang yang mengunjunginya.
Lantas bagaimana cara meningkatkan traffic agar peluang untuk meraup
dollar juga lebih besar? Rahasia terbesar untuk mendapatkan dollar
dari adsense di samping tekhnik SEO adalah konten atau isi situs yang
menarik atau manfaat yang bisa diperoleh.
Ambil contoh Google, jutaan orang mengakses google karena mereka dapat
mencari apa yang mereka cari melalui mesin pencari google. Atau, apa
yang membuat anda mengunjungi blogger.com? Tentu karena anda bisa
membuat blog dengan gratis.
Jadi, ada baikanya anda bertanya pada beberapa teman untuk menilai
situs yang sudah anda buat lalu tanyakan adakah sesuatu yang membuat
mereka akan mengunjungi situs tersebut?
Selain konten yang terus di-update, beberapa hal berikut akan membantu
peroleh traffic:
Promosi Offline
.Banyak orang beranggapan bahwa promosi secara offlin tidak lebih baik
dibandingkan dengan promosi secara online. Padahal, promosi offline
juga banyak terbukti mampu memberikan statistik kunjungan yang tidak
sedikit. Buatlah kartu nama, stiker, dan semacamnya lalu tuliskan URL
adsense anda di dalamnya. Jika anda memiliki mobil atau motor, stiker
dengan tulisan alamat adsense anda adalah promosi murah tanpa pajak.
Promosi Online.
Mesin Pencari.
Mesin pencari (search engine) adalah alamat pertama yang saat ini
paling banyak digunakan untuk mencari informasi. Oleh karena itu,
jangan mengambil risiko dengan menggunakan software yang konon bisa
melakukan submit ke ribuan search engine karena ada kemungkinan akan
dianggap spamming. Saran saya, untuk beberapa mesin pencari dan
direktori berikut, daftarkan URL adsense anda secara manual:
--http://submit2.jayde.com
--http://www.overture.com
--http://www.directory-search.org
--http://www.positiontech.com/inktomi
--http://www.google.com/addurl.html
--http://search.msn.com/docs/submit.aspx?FORM=WSDD2
--http://submit.search.yahoo.com/free/request
--http://www.addme.com
--http://www.freewebsubmission.com
--http://www.submitawebsite.com
--http://www.gloprom.com
--http://www.indocenter.co.id
--http://www.searchindonesia.com
--http://www.halloindonesia.com
--
Tempatkan URL adsense anda sebanyak mungkin di internet directory:
--http://docs.yahoo.com/info/suggest
--http://mamma.whatuseek.com
--http://dmoz.org
--http://ask.ineedhits.com
--http://submit.looksmart.com
--http://www.submitexpress.com
Award Site.
--http://cool.infi.net
--http://www.browsertune.com/flanga/hotspots.htm
--http://www.startingpage.com/html/awards.html
--http://www.selectsurf.com/addsite
--http://www.webbyawards.com
--http://www.web100.com
Iklan Baris
Daftarkan URL adsense di sebanyak mungkin di iklan baris. Carilah
iklan baris di mesin pencari dengan keywords 'free classified ads'.
Bergabung Dengan Banyak Forum.
Bergabunglah dengan sebanyak mungkin forum-forum diskusi dan mailing
list. Anda bisa mencari atau milis forum dengan mengetikan keywords+
mailing list pada mesin pencari.
Link/ Banner Exchange.
Lakukan pertukan banner atau link URL dengan pemilik domain lain.
Pertukan banner atau link akan sangat membantu peroleh link
popularity. Daftarkan salah satunya di
--http://www.getlinknow.com
untuk komen anda diblog saya maka saya uda membuat sebuah postingan kusus untuk anda di link http://www.ekaitpc.com/2009/12/cara-mengetahui-blog-dofollow-dan.html
coba dibaca dan ada kesalahan mohon dikoreksi dan jika ada pertanyaan bisa komen balik lagi.
thx uda komen yah